Terbit : 19.DEC.2024
Waktu baca : 3Min
Penulis :@Andini

LINTAS WAKTU33 - Alejandro Garnacho tak akan kekurangan peminat meski belakangan masa depannya mulai goyang bersama Manchester United. Mantan klubnya Atletico Madrid nampaknya siap menampung dia, sebab tim LaLiga dilaporkan tengah memantau situasi pemuda Argentina.
Laporarn The Sun mengungkap ada satu klub LaLiga yang terus memantau situasi pemuda Argentina agar bisa menampungnya jika berpisah dari Setan Merah.
LINTAS WAKTU33 - Sebagaimana diketahui, Garnacho secara mengejutkan memang dicoret oleh pelatih Ruben Amorim dari skuad MU untuk derby melawan Manchester City akhir pekan lalu.
Dia bersama Marcus Rashford tak tampil di Etihad, dengan bos baru Manchester United menegaskan keputusan ini dibuat berdasarkan pengamatannya dalam latihan sejak mengambil alih kursi panas Old Trafford.
Penting untuk menjelaskan alasan (mencoret Rashford dan Garnacho), itu bukan masalah kedisiplinan," ungkap Amorim kala itu, dilansir dari SportBible.
0 Komentar